(1) waktu;
untuk mencapai harapan membutuhkan waktu yang panjang, yang terpenting adalah bagaimana kita memanajemen waktu yang baik, disamping itu juga dibutuhkan disiplin waktu yang diberlakukan secara terus menerus,
(2) tenaga ;
untuk mencapai harapan dibutuhkan tenaga atau kondisi tubuh yang stabil. Yang dituntut disini adalah bagaimana menghindari kebiasaan kita yang sifatnya mengundang sakit.misalnya, kurang tidur, kurang jaga kebersihan diri dan lingkungan, mabuk dan lain-lain,
(3) biaya;
suatu keberhasilan itu sangat mahal harganya sehingga membutuhkan biaya. Yang dituntut disini adalah bagaiman kita manajemen keuangan yang baik supaya tidak terbebani atau tidak mengorbankan kebutuhan baik kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, dan kebutuhan tersier,
(4) proses;
suatu harapan tidak bisa tercapai dalam waktu yang singkat tetapi membutuhkan proses yang amat panjang. Proses ini sifatnya diberlakukan terus-menerus artinya keterlibatan kita dalam hal tersebut harus diberlakukan secara terus menerus tanpa henti. Didalam proses pasti ada hambatan sehingga seperti di diutarakan diatas bahwa kita jangan jadikan hambatan sebagai sesuatu yang mengganjal dalam hidup kita tetapi jadikan sebagai peluang. Satu hal yang terpenting adalah bagaiman kita menumbuhkan ketekunan dalam diri kita, karena dengan modal ketekunan 95% bisa dikatakan harapan tersebut sudah tercapai David.Schwartz).
Dalam menempuh harapan membutuhkan kerja sama, kekompakan, kebersamaan, rasa senasip atau solider, saling percaya, menghargai antara satu sama lain. Tanpa itu, dalam pribadi dan suatu tim harapan tersebut tidak akan tercapai.
Keberhasilan biasanya bermula dari kegagalan, dimana kegagalan tersebut dijadikan barometer untuk peluang berikutnya. Dengan kegagalan tersebut, Yang terpenting adalah bagaiman kita mengerti dan pahami mengapa dan bagaiman kegagalan tersebut bisa terjadi dan kemudian kita memperbaiki dengan teknis, metode, dan semangat yang baru.
Sebagai penutup dari penulisan ini kami ajak kepada segenap anggota ikmanapan Surabaya (saat itu, sebelum jadi IPMANAPADODE), pemain , pendukung atau penggemar PANA’S FC, Mari kita imbangkan antara harapan dengan perwujutan dan mari kita tinggalkan sikap menyalahkan satu sama lain, membuang jauh-jauh rasa malas untuk mempersiapkannya dan sikap tidak saling menghargai. Dengan ini kami yakin bahwa Kami akan merahi kemenangan dalam hal apapun. Dan untuk Arek Pana’s FC, bisa merahi kemenangan pada laga-laga berikut. Dengan demikian, walaupun dalam situasi suka maupun duka, kemenangan ada ditangan kita, Pana’s.
By,
Penggemar Berat PANA”S FC
Martinus Thino M
Terimah Kasih Atas Kunjungannya, APA YANG TERPIKIR DI BENAK ANDA DENGAN ARTIKEL INI ! ? .
Silakan tinggalkan komentar Anda di bawah ini.. Thanks... Salam Pembebasan ... FREE WEST PAPUA...
Silakan tinggalkan komentar Anda di bawah ini.. Thanks... Salam Pembebasan ... FREE WEST PAPUA...
0 komentar:
Posting Komentar